Cari tahu tentang kesehatan mental
Musik, Emosi Manusia dan Alunan yang Menyembuhkan
Musik berubah menjadi bahasa universal yang menyapa semua orang dengan caranya sendiri. Ada yang menggunakan musik untuk membuat dirinya merasa lebih baik di hari yang buruk.
Konser dan Kebahagiaan Hidup Penontonnya
Pergi menikmati konser merupakan impian bagi sebagian manusia. Melalui konser, manusia dapat menikmati alunan serta penampilan musik secara langsung, berinteraksi langsung dengan artis yang ditonton, dan merasakan sensasi indahnya karya artis yang disukai tepat pada saat itu juga.
Musik yang Memengaruhi Mood atau Mood yang Memengaruhi Musik?
Apakah Anda penikmat musik atau sering mendengarkan musik? Apakah musik tersebut memengaruhi suasana hati Anda ataukah sebaliknya, suasana hati kitalah yang memengaruhi musik yang kita dengar?
Hilangkan Kecemasan dengan Mendengarkan Musik
Siapa yang tidak suka dengan musik? Hampir setiap orang mempunyai selera musiknya masing-masing. Tahukah Anda bahwa ada lagu yang dinobatkan lagu paling menenangkan sedunia? Lagu itu berjudul “Weightless” karya Marconi Union3.
Music is My Soul : Siapapun Berhak Sehat Melalui Musik
Mendengar, bernyanyi, menari bahkan mencipta lagu dalam terapi musik ternyata dapat mengatasi kebutuhan fisik, emosi, kognitif dan sosial seseorang, lho. Apalagi, musik juga terhubung erat dengan emosi.