Cari tahu tentang kesehatan mental
Cuaca Pengaruhi Moodmu
Di tengah musim hujan saat ini, apa yang paling sering kamu rasakan? Merasakan senang, sedih, terharu, atau kecewa?
Hujan cenderung dipenuhi tulisan puitis sebagai tanda menikmati turunnya hujan atau tulisan sedih sebagai tanda terbawa suasana sendu dan gelapnya hujan.
Media Sosial Berdampak Positif? Bagaimana Caranya?
Siapapun yang membaca artikel ini pasti sudah memiliki akun media sosial. Entah itu rutin digunakan maupun yang hanya sesekali. Bagi para pengguna aktif, tentu rasanya sulit untuk melepaskan diri dari aktivitas di media sosial.
Jangan Ada Bullying Di Antara Kita
Di era serba media sosial seperti ini, pasti Anda sudah akrab dengan istilah bullying. Bullying merupakan salah satu tindakan merugikan orang lain dalam bentuk menyakiti seseorang atau kelompok.
Media Sosial dan Kesehatan Mental: Yes or No?
Pada saat luang, merasa tidak ada kerjaan, atau sekadar menunggu sesuatu, manusia cenderung mengisinya dengan berselancar di media sosial. Facebook, Twitter, Instagram, Tumblr, atau Path menjadi contoh pilihan variasi media sosial yang ada.
Media Sosial yang Tidak Ramah untuk Kesehatan Mental
Di era milenial ini, beraktivitas di media sosial adalah sebuah kegiatan yang tidak lagi asing untuk masyarakat dari berbagai lapisan. Mereka yang hidup di desa terpencil pun saat ini sudah mengenal internet dan sudah beraktivitas di Facebook.
Ayah, Hadirmu Sepanjang Usiaku
Mungkin sebagian dari Anda masih punya anggapan bahwa pengasuhan anak lebih dititk beratkan kepada sang ibu. Padahal, baik Ayah maupun Ibu memiliki peran sangat penting.
Ambiver : Bukan Introver, Bukan Ekstrover
Sebut saja namanya Putri. Gadis berusia 20 tahun yang ramah dan ceria. Ia sering menyapa beberapa orang yang ditemuinya ketika melewati lorong kampus.
Apakah Menangis Memang Hanya Untuk Perempuan?
Sedari kecil, banyak anak laki-laki dididik untuk menghindari emosi. Kita terbiasa dididik untuk ‘membenci emosi’. Emosi dijadikan sesuatu yang memalukan dan menunjukan kelemahan.
Hidup Berdampingan dengan Penyesalan
Penyesalan memang tidak bisa dielakkan dan sudah menjadi hal dasar dalam kehidupan manusia. Rasa sesal ini juga bukan sekadar penilaian sederhana, tetapi diikuti dengan perasaan dan menjadi sebuah bentuk emosi yang hakiki.
FoMo : Mereka yang Takut Kehilangan
Di zaman seperti ini, pastinya mudah sekali menemukan orang bersama gadget-nya. Saat ini, lebih mudah mengingat seseorang dengan merek gadget-nya daripada seseorang dengan tanggal lahirnya.
Histrionik: Dia yang Suka Mencari Perhatian
Mungkin kamu sering mendengar seseorang dilabeli drama queen atau drama king. Pelabelan ini diberikan karena tingkah lakunya yang suka mendramatisasi kehidupan. Selain itu, terkesan ingin diperhatikan dan diutamakan.
Karena Hadirku Untuk Mendengarkanmu
Salah satu bagian hidup yang tidak bisa kita hindari adalah masalah. Tidak ada hidup yang berjalan tanpa sebuah masalah. Sama halnya, tidak ada satupun orang yang hidup tanpa memiliki masalah.
CURCOL: Curhat College Life
Sabtu, 21 Oktober 2017 menjadi hari dilaksanakannya Curcol. Curcol (Curhat College Life) merupakan salah satu rangkaian acara Dopamination yang diselenggarakan oleh LM (Lembaga Mahasiswa) Psikologi UGM.
Merasa Ingin Mencintai dan Dicintai Itu Normal
Merasa membutuhkan orang lain atau pasangan itu hal normal. Tidak ada yang salah dengan perasaan membutuhkan orang lain. Nyatanya, manusia memang tidak diciptakan untuk hidup sendiri. Nyatanya, seseorang memang tidak bisa merasa penuh dengan sendirinya. Hati manusia terdiri dari ruang-ruang yang memang selalu meminta untuk diisi.
Berkenalan dengan Rasa Cemas
Mungkin Anda sudah sering mendengar istilah kecemasan. Bahkan, mungkin di antara Anda ada yang sering mengalaminya. Namun, apakah Anda tahu kecemasan itu apa?
Erotomania : Bukan Cinta Biasa
Sebagai seorang manusia, sudah sewajarnya jika memiliki rasa sayang dan cinta kepada sesama. Salah satu hal terindah dalam hidup pun pasti ketika kita merasa dicintai oleh seseorang.
Jurus Jitu Memperbaiki Mood Kamu
Sayangnya, tidak setiap waktu kamu memiliki mood yang bagus, bukan? Menunggu mood akan bagus dengan sendirinya tentu merupakan hal yang mustahil. Faktanya, banyak pekerjaan kamu yang harus diselesaikan tanpa bisa menunggu sampai mood menjadi bagus.
Mythomania : Bukan Bohong Biasa
Siapa yang tidak kenal dengan dongeng Pinocchio? Boneka laki-laki dari kayu yang hidungnya akan bertambah panjang tiap kali berbohong. Coba bayangkan jika di dunia nyata hidung akan bertambah panjang tiap melakukan kebohongan. Bukankah itu menyeramkan?
Imunisasi Kesehatan Jiwa: Perlukah? Bagaimana Caranya?
Tanggal 10 Oktober kemarin diperingati sebagai Hari Kesehatan Jiwa Sedunia. Selama kurang lebih lima tahun terakhir, semboyan ‘No Health Without Mental Health’ cukup santer disosialisasikan.
Apakah Anda sudah Mencapai Kepuasan Karir dalam Bekerja?
Setiap orang mengharapkan kepuasan dalam bekerja. Kepuasan kerja yang diharapkan berupa rasa senang dan nyaman terhadap pekerjaan. Apabila Anda sudah merasa puas dalam bekerja, maka kinerja serta relasi dengan rekan kerja akan berjalan dengan baik.