Cari tahu tentang kesehatan mental

CURHAT: Saya Cemas Kejadian Buruk Pada Masa Lalu Terulang Kembali. Apa yang Bisa Saya Lakukan Agar Saya Bisa Tenang?
Cerita Mereka Pijar Psikologi Cerita Mereka Pijar Psikologi

CURHAT: Saya Cemas Kejadian Buruk Pada Masa Lalu Terulang Kembali. Apa yang Bisa Saya Lakukan Agar Saya Bisa Tenang?

Saya sering mendengar suara-suara yang mirip dengan suara yang mengingatkan saya pada kejadian yang tidak mengenakkan 4 tahun lalu. Kejadian tersebut berujung pada cacian, makian serta tuduhan yang diucapkan dengan nada yang sangat tidak mengenakkan, bahkan sering hampir menjadi masalah yang serius.

Read More
CURHAT: Hati Saya Terpaut dengan Laki-Laki Lain Saat Saya Masih Menjalin Hubungan
Cerita Mereka Pijar Psikologi Cerita Mereka Pijar Psikologi

CURHAT: Hati Saya Terpaut dengan Laki-Laki Lain Saat Saya Masih Menjalin Hubungan

Saya berpacaran dengan teman sekelas saya selama selama SMA yang berinisial F. Si F ini adalah laki-laki yang sangat baik terhadap saya, dia juga selalu rela berkorban demi saya (rela antar jemput meskipun jarak rumah saya jauh), juga sangat perhatian pada saya. Dia belum pernah pacaran sebelumnya, sehingga kadang sikap dia sangat cuek dan kaku terhadap saya.

Read More

 

#UnderstandingHumanSeries

Yang Belum Usai

Selama ini, ada konsepsi bahwa luka batin akan sembuh dengan sendirinya seiring berjalannya waktu. Bahwa pada akhirnya kita akan mampu memaafkan orang-orang yang telah menyakiti hati kita. Bahwa trauma kita akan hilang. Bahwa kita akan baik-baik saja. Tapi, itu semua keliru. Menyembuhkan luka batin bukanlah pekerjaan pasif.

Temukan buku “Yang Belum Usai” di Gramedia atau toko buku kesayanganmu.