Cari tahu tentang kesehatan mental

Kebahagiaan dan Kerbermaknaan Hidup
Lumbung Wawasan Rinesha Tiara Romauli Siahaan Lumbung Wawasan Rinesha Tiara Romauli Siahaan

Kebahagiaan dan Kerbermaknaan Hidup

Kebahagiaan setiap orang tentu saja memiliki definisinya masing-masing. Namun, beberapa studi menyebut kebahagiaan dikonseptualisasikan sebagai sesuatu yang memiliki banyak sisi yang terpisah secara empiris, termasuk kepuasan hidup, kepercayaan positif tentang kehidupan, dan kehadiran emosi-emosi positif.

Read More
Emosi Negatif di Masa Lalu dan Pencapaian Kebahagiaan
Lumbung Wawasan Pijar Psikologi Lumbung Wawasan Pijar Psikologi

Emosi Negatif di Masa Lalu dan Pencapaian Kebahagiaan

Saat menghadapi kegagalan, tentu kita akan merasa sangat sedih akan hal tersebut. Tapi pernahkah kita merasa kesedihan yang muncul bukan hanya bersumber dari kegagalan yang baru saja terjadi? Kegagalan, penolakan, dan penyesalan di masa lalu, tiba-tiba membangkitkan memori dan emosi negatif yang berujung pada bertambahnya kesedihan yang saat ini tengah kita alami.

Read More
Konser dan Kebahagiaan Hidup Penontonnya
Lumbung Wawasan Zahrah Nabila Lumbung Wawasan Zahrah Nabila

Konser dan Kebahagiaan Hidup Penontonnya

Pergi menikmati konser merupakan impian bagi sebagian manusia. Melalui konser, manusia dapat menikmati alunan serta penampilan musik secara langsung, berinteraksi langsung dengan artis yang ditonton, dan merasakan sensasi indahnya karya artis yang disukai tepat pada saat itu juga.

Read More
#TETOT: Menebar Kebahagiaan dengan Media Sosial
Edutainment Dyah Iffah Novitasari Edutainment Dyah Iffah Novitasari

#TETOT: Menebar Kebahagiaan dengan Media Sosial

Siapa yang tidak kenal Ridwan Kamil? Arsitek dan perancang kota lulusan ITB ini begitu fenomenal sejak beliau menduduki jabatan sebagai walikota Kota Bandung pada tahun 2013. Tidak hanya karena perubahan dan inovasi yang diberikan pada Kota Bandung, beliau juga terkenal atas keaktifannya di media sosial seperti Twitter, Facebook, maupun Instagram.

Read More

 

#UnderstandingHumanSeries

Yang Belum Usai

Selama ini, ada konsepsi bahwa luka batin akan sembuh dengan sendirinya seiring berjalannya waktu. Bahwa pada akhirnya kita akan mampu memaafkan orang-orang yang telah menyakiti hati kita. Bahwa trauma kita akan hilang. Bahwa kita akan baik-baik saja. Tapi, itu semua keliru. Menyembuhkan luka batin bukanlah pekerjaan pasif.

Temukan buku “Yang Belum Usai” di Gramedia atau toko buku kesayanganmu.