Cari tahu tentang kesehatan mental
Direktori Psikologi : Gangguan Kepribadian Antisosial
Gangguan kepribadian antisosial adalah salah satu gangguan yang ditandai dengan sikap tak acuh terutama terhadap peraturan yang ada di masyarakat. Perilaku ini berlangsung sejak kecil hingga dewasa.
Direktori Psikologi: Empty Nest Syndrome
Orangtua umumnya akan mengalami masa-masa sulit saat melepas anaknya dari rumah. Kondisi ini dikenal dengan Empty Nest Syndrome (ENS).
Direktori Psikologi : Anhedonia
Anhedonia adalah ketika seseorang mengalami kehilangan atau penurunan dalam minat, motivasi dan kesenangan dalam beraktivitas. Seseorang yang mengalami anhedonia tidak bisa menikmati aktivitas yang biasanya menyenangkan dan tidak bisa mencapai hal-hal yang membuatnya senang.
Direktori Psikologi: Gangguan Pedofilia
Gangguan pedofilia adalah gangguan yang ditandai dengan ketertarikan seksual orang dewasa terhadap anak kecil. Anak kecil yang dimaksud adalah anak yang belum memasuki pubertas, yaitu sampai usia sekitar 13 tahun
Direktori Psikologi: Skizofrenia
Skizofrenia, menurut bahasa artinya “pikiran yang pecah”. Hal tersebut ini ditandai dengan gangguan dalam cara berpikir, emosi, berperilaku, dan berbicara. Salah satu ciri skizofrenia yang utama ditandai dengan delusi dan halusinasi yang merupakan jenis dari psychotic behavior (perilaku psikotik).
Direktori Psikologi: Gangguan Depresi Mayor
Depresi adalah gangguan suasana hati yang berdampak pada penurunan kondisi emosi, fisik dan pikiran akibat sedih, hampa dan ketidakberdayaan berkepanjangan.
Direktori Psikologi: Posttraumatic Stress Disorder (PTSD)
Posttraumatic Stress Disorder (PTSD) merupakan gangguan yang terjadi pada seseorang setelah mengalami atau menyaksikan kejadian mengerikan, mengejutkan atau berbahaya. PTSD tidak seperti ketakutan biasa yang dialami seseorang ketika mengalami atau menyaksikan kejadian traumatis.
Direktori Psikologi: Borderline Personality Disorder
Borderline Personality Disorder (BPD) adalah gangguan mental yang memiliki karakteristik seperti, ketidakstabilan mood, kebingungan akan identitas diri sendiri, kesusahan untuk menjalin hubungan dengan orang lain, serta ketidakstabilan dalam berperilaku.
Direktori Psikologi: Gangguan Kecemasan
Gangguan kecemasan adalah rasa cemas secara berlebihan terhadap ancaman yang belum tentu nyata. Seringkali istilah cemas itu disamakan dengan rasa takut.
Direktori Psikologi: Gangguan Disosiatif
Gangguan Disosiatif (dissociative disorder) adalah gangguan kepribadian yang ditandai dengan adanya perubahan terkait identitas, memori, dan kesadaran individu. Gangguan ini juga sering disebut dengan gangguan kepribadian ganda.
Direktori Psikologi: Gangguan Bipolar
Gangguan Bipolar adalah sebuah gangguan afektif atau perasaan yang mudah berubah dari satu kondisi sangat positif kepada sangat negatif. Seseorang dengan gangguan bipolar dapat berubah dengan cepat dari yang awalnya sangat senang (manik), tiba-tiba menjadi sangat sedih (depresi).
Direktori Psikologi : Social Anxiety Disorder
Social Anxiety Disorder (SAD) atau gangguan kecemasan sosial sering juga disebut fobia sosial. Seseorang dengan fobia sosial mengalami kecemasan yang cukup intens serta merasa takut akan di-judge, dinilai negatif, atau tidak diterima dalam lingkungan sosialnya.
Direktori Psikologi: Postpartum Depression (PPD
Sebanyak 10% dari wanita hamil dan 13% dari wanita yang baru melahirkan di dunia mengalami gangguan mental, terutama Postpartum Depression (PPD). Di negara berkembang, angkanya justru lebih tinggi.
Direktori Psikologi: Narcissistic Personality Disorder
Sebuah gangguan kepribadian yang ditandai dengan pemikiran tidak realistis tentang superioritas diri, kebutuhan yang luar biasa untuk dikagumi, dan kurangnya rasa empati.
Direktori Psikologi: Binge Eating Disorder
Binge Eating Disorder (BED) sebelumnya dikategorikan dalam EDNOS (Eating Disorder Not Otherwised Specified), kemudian pada DSM-V, BED dikategorikan dalam gangguan makan otonom (autonomous eating disorder).
Direktori Psikologi: Autism Spectrum Disorder
Autism Spectrum Disorder (ASD) adalah gangguan perkembangan pada anak yang ditandai oleh hambatan dalam berinteraksi sosial, komunikasi, serta memiliki pola perilaku dan minat yang terbatas dan berulang.
Direktori Psikologi: Body Dysmorphic Disorder
Body Dysmorphic Disorder (BDD) adalah keadaan dimana seseorang selalu mencemaskan penampilan karena merasa ada kekurangan dalam tubuhnya. Orang dengan BDD juga bisa menghabiskan waktu cukup lama (setidaknya 1 jam) hanya untuk memikirkan penampilannya.
Direktori Psikologi: Down Syndrome
Down Syndrome (DS) pertama kali diidentifikasi oleh Dr. John Langdong. Down syndrome adalah sebuah gangguan yang disebabkan oleh kelainan genetik berupa trisomi pada kromosom ke 21.
Direktori Psikologi: Obsessive Compulsive Disorder
Tidak asingkah kamu dengan OCD? Apa ada hubungannya dengan obsessive corbuzier diet ala Deddy Corbuzier? Jika yang terlintas pertama di benakmu memang itu, maka tidak sepenuhnya salah. Akan tetapi kami dari Pijar Psikologi ingin membahas Obsessive Compulsive Disorder.